Laku Keras, Permintaan AirPods Mencapai 2 Kali Lipat dari Perkiraan
AirPods adalah aksesoris headset wireless dari Apple. Meskipun pada awalnya dirilis sebagai solusi untuk dihilangkannya headphone jack di iPhone, namun ternyata AirPods menuai kesuksesan luar biasa. Bagaimana tidak, penjualan AirPods...