Tutorial

Tips, trik, dan berbagai panduan macOS / iOS

Cara Melihat Password Wi-Fi di Komputer via Terminal

Kamu pasti sering menggunakan beragam fitur dan layanan yang menggunakan koneksi internet kan? Salah satu media untuk tersambung ke jaringan internet adalah dengan menggunakan Wi-Fi. Salah satu fitur yang dimiliki...

Cara Membuat Tanda Tangan Elektronik di Microsoft Word

Memasukkan tanda tangan elektronik ke dokumen Microsoft Word memang sudah menjadi salah satu pekerjaan yang rutin dilakukan oleh sebagian orang. Tidak heran jika beragam aplikasi bisa kamu gunakan untuk mempermudah...

Cara Mengubah Ukuran dan Resolusi Foto di iPhone

Kamera iPhone memiliki resolusi kamera yang bisa dibilang lumayan. Dilengkapi dengan kualitas sensor kamera yang mumpuni, kamera iPhone selalu bisa diandalkan untuk menangkap foto secara praktis dan cepat. Meskipun demikian,...

Cara Update Microsoft Office for Mac ke Versi Terbaru

Microsoft Office adalah software yang sangat populer digunakan oleh pengguna PC, Laptop, hingga perangkat mobile. Bukan cuma untuk pengguna PC dan laptop Windows saja, tetapi pengguna komputer Mac dan MacBook...

Cara Download dan Install Adobe Photoshop CC di Mac

Adobe Photoshop adalah salah satu software Adobe Master Collection CS6 yang sangat terkenal untuk melakukan beragam keperluan seperti desain grafis, manipulasi gambar, edit foto, dan lain sebagainya. Bahkan bersamaan dengan...

Cara Menghapus Kontak di iPhone

Sekali waktu kamu mungkin ingin menghapus kontak seseorang di iPhone. Bagi kamu yang baru saja memiliki iPhone dan belum tahu bagaimana cara hapus kontak di iPhone, berikut ini MacPoin jelaskan...

Cara Menghapus Aplikasi di iPhone

Bagi kamu yang baru saja memiliki iPhone, mungkin sedikit bingung dengan bagaimana cara menghapus aplikasi di iPhone. Sebenarnya cara uninstall aplikasi di iPhone tidaklah sulit. Kamu hanya tinggal tap tahan...