Apple memang sempat menjual beberapa produk LG UltraFine di Apple Store dan Apple Store Online. Produk yang dijual adalah LG UltraFine 4K dan 5K. Namun mereka akhirnya menarik kedua produk...
Apple semakin diisukan akan segera merilis MacBook Pro baru di akhir tahun 2019 ini. Bukan sembarang MacBook, karena MacBook Pro 2019 kali ini akan mengusung bentang layar baru, yaitu sebesar...
Foxconn adalah salah satu rekanan utama Apple dalam produksi massal produk iPhone. Apple saat ini juga sedang mempersiapkan pengenalan iPhone terbaru, yang mungkin akan diberi nama iPhone 11. Foxconn tentu...
Perilisan Samsung Galaxy Note 10 memang semakin dekat. Sebagai smartphone terbaru Samsung, tentu saja banyak orang bertanya-tanya seperti apa kecepatan dan performanya jika dibandingkan dengan iPhone terbaru, yaitu iPhone XS....
Apple resmi mengakuisisi bisnis chip modem Intel beberapa hari yang lalu. Dengan demikian, sudah jelas bahwa Apple akan mengembangkan chip modem sendiri dan tak akan menggunakan pasokan dari pihak ketiga....
Buat para penggemar produk Apple, pasti tahu kalau Apple selalu berkomitmen untuk melindungi privasi pengguna. Namun apakah Apple sudah benar-benar bisa menjaga privasi pengguna? Komitmen Apple tersebut ternyata masih perlu...
Apple berencana untuk memindahkan proses perakita Mac Pro dari Amerika Serikat ke Tiongkok. Karena dirakit di Tiongkok, maka produk Mac Pro bakal kena tambahan tarif yang membuat harga jualnya lebih...
Buat kamu pengguna layanan WhatsApp di platform lain seperti di komputer, pasti sudah tak asing lagi dengan fasilitas layanannya yang hanya bisa digunakan jika pengguna menggunakan smartphone. Aplikasi WhatsApp memang...
Apple resmi merilis iPhone Dual SIM. Hanya saja, model yang resmi beredar di Indonesia ini menggunakan satu eSIM dan satu nano SIM. Alhasil, pengguna iPhone model Indonesia tak bisa memanfaatkan...