News

Berita terbaru seputar Mac, iPhone, dan perangkat Apple lainnya

Pangu Merilis Jilbreak Untuk iOS 9.3.3?

IOS versi 9.3.3 adalah versi terbaru yang sudah dirilis untuk public release. Biasanya perlu waktu berbulan-bulan untuk menghadirkan versi terbaru untuk jailbreaknya. Nah kabarnya tim Pangu sudah akan merilis iOS...

Google Maps Merilis Fitur Transit TransJakarta

Fitur transit merupakan salah satu fitur andalan Google yang sebenarnya sudah lama sekali diluncurkan. Hanya saja, peluncuran tersebut baru bisa dirasakan di beberapa tempat saja. Belum ada satu pun kota...

IOS 10 Beta 3 Membawa Fitur Baru

IOS 10 Beta 3 baru diluncurkan beberapa hari yang lalu. Namun beta versi ini beda dari yang lain. Bukan cuma hanya berisi perbaikan dan peningkatan saja, namun juga beragam fitur...

IOS 9.3.3 Sudah Dirilis Secara Resmi

IOS versi terbaru yaitu iOS 9.3.3 sudah dirilis secara resmi. Sebelumnya hanya pengguna developer beta dan public beta saja yang bisa menggunakannya. Nemun sekarang, update tersebut sudah tersedia untuk public...

OS X 10.11.6 Sudah Dirilis Secara Resmi

Meskipun macOS Sierra adalah versi terbaru yang akan akan segera menggantikan naman OS X, namun nyatanya OS X masih mendapatkan pembaruan minor. Hal itu bisa dilihat dari beberapa waktu yang...

Mengunduh Pokemon Go Bisa Membuat Apple ID Kena Banned?

Beberapa waktu yang lalu, Pokemon Go sudah bisa dinikmati oleh pengguna iOS. Namun hanya sebagian region saja yang bisa mengunduhnya. Region seperti US, Australia, dan Selandia baru adalah misalnya. Pengguna...

Dark Mode Akan Hadir di macOS ?

Fitur dark mode alias mode gelap adalah sebuah mode yang mengubah tampilan aplikasi menjadi berwarna gelap. Jika kamu pengguna Windows Phone, secara default akan mendapatkan tampilan gelap. Tampilan gelap terasa...

Versi 64-bit Office 2016 for Mac Akan Segera Hadir

Kamu pengguna Microsoft Office 2016 di Mac? Ada kabar terbaru ini soal aplikasi andalan kamu hehehe. Microsoft berencana untuk merilis versi 64-bit dari aplikasi andalan mereka yaitu Office 2016. Aplikasi...

Ini Dia Beragam Fitur Baru Apple Maps

Siapa di sini yang mengandalkan Apple Maps dalam kehidupan sehari-hari? Mungkin hampir nggak pernah. Wajar saja, karena sudah tersedia Google Maps dan HERE Maps yang lebih mumpuni. Terlebih lagi, citra...