Peluncuran iOS 10 tinggal menyisakan kurang dari 48 jam lagi. Apa kamu sudah siap menyambut iOS 10? Sebagian sih pasti sudah siap dengan beragam fitur menarik yang ada di dalamnya....
Mendengarkan musik sudah menjadi kebiasaan kita sehari-hari. Tidak heran jika saat ini sudah ada jutaan lagu bertebaran di dunia. Kita tidak mungkin mengetahui judul atau bahkan mengetahui liriknya semuanya. Ketika...
iOS 10 akan segera dirilis. Kabarnya, tanggal 13 September besok Apple secara resmi akan menggulirkan iOS 10. Jika berdasarkan WIB, mungkin tanggal 14 September dini hari iOS 10 akan resmi...
iPhone 7 dan iPhone 7 Plus sudah diperkenalkan oleh Apple beberapa hari yang lalu. Seperti rumor yang sudah-sudah, bahwa Apple memangkas fitur jack 3.5 mm di iPhone 7 dan iPhone...
Siapa yang nonton Apple Event kemaren tanggal 7 September / 8 September dini hari WIB? Salah satu yang diumumkan dalam acara tersebut adalah perilisan salah satu game legendaris. Ya, akhirnya...
Kehadiran beragam layanan film dan video online semakin meningkat. Fenomena download film atau mengunduh video saat ini sudah semakin populer saja. Bahkan download video Facebook dan download video Youtube juga ada....
Olahraga adalah kegiatan yang mampu menyehatkan tubuh kita. Olahraga juga tidak harus ke tempat khusus. Kamu bisa berolah raga di mana pun dan kapan pun kamu mau. Lebih asyik lagi...
Hari ini, Apple memperkenalkan iPhone 7 dan iPhone 7 Plus. Beragam fitur tentu saja sudah disematkan di kedua produk tersebut. Namun, kamera di iPhone 7 Plus jauh lebih menarik untuk...
Fotografi tentu saja sudah menjadi salah satu hobi tersendiri. Apalagi jika kamu adalah pengguna iPhone. Seperti yang banyak diketahui orang, bahwa iPhone merupakan salah satu smartphone yang sangat populer di...