Cara Mematikan Kecerahan Otomatis di iPhone

iPhone menggunakan sensor ambient light untuk memonitor tingkat kecerahan pada lingkungan sekitar sehingga dapat mengatur tingkat kecerahan pada layar secara otomatis. Hal ini memastikan kamu tidak memiliki kesulitan melihat layar...