Di iPhone, Control Center bisa digunakan untuk mengakses berbagai macam pengaturan secara cepat seperti WiFi, menyalakan flash, merekam layar, dan lain-lain.

Control Center ini juga bisa diakses meskipun posisi iPhone sedang terkunci. Tetapi jika kamu merasa hal tersebut bisa berakibat terhadap masalah keamanan, atau ingin menghindari tangan-tangan jahil ketika iPhone dalam keadaan terkunci, maka kamu bisa mematikan akses ke Control Center saat iPhone dalam posisi terkunci.

Baca juga tutorial iPhone lainnya:

Blokir Akses Control Center saat iPhone Terkunci

  1. Buka Settings.
  2. Tap opsi Face ID / Touch ID and Passcode.
  3. Masukan passcode yang kamu miliki.
  4. Swipe ke bawah dan tap (Off) pada opsi Control Center.

That’s it!

  ⚡️ 3 JUTAAN! 7 Alasan Kenapa Beli OPPO A76 (Review)  

SUBSCRIBE CHANNEL KEPOIN TEKNO

NB: Subscribe channel Kepoin Tekno agar tidak ketinggalan berbagai info menarik dan bermanfaat seputar teknologi, setiap hari.