Cara Ganti Nomor iMessage di iPhone

Artikel kali ini akan menunjukan bagaimana cara mengganti nomor telepon pada iMessages secara mudah. Selain menggunakan nomor, kamu juga bisa menggantinya dengan alamat email jika ingin.

Baca juga tutorial iPhone lainnya:

Ganti Nomor iMessage di iPhone

  1. Buka Settings.
  2. Swipe ke bawah hingga menemukan opsi Messages.
  3. Tap opsi Send & Receive.
  4. Disini kamu akan mendapati dua daftar, nomor telepon dan Apple ID. Kamu dapat mengatur iMessage agar hanya berfungsi untuk alamat email, nomor telepon, atau campuran keduanya.

That’s it!

Aditya Rizky

Pengguna aktif iPhone 11 Pro. Not a fanboy.

Post navigation