Rating Apple Podcast di App Store Tiba-Tiba Melonjak, Apple Curang?
Podcast adalah salah satu layanan yang semakin lama semakin populer saja. Spotify bahkan tak sungkan untuk menginvestasikan dana besar untuk membangun layanan podcast milik mereka. Apple ternyata tidak mau kalah...