Cara Transfer (Copy / Paste) File dari Android ke Mac OS X
Bagi kamu pengguna Mac OS X yang memakai smartphone Android, mungkin kamu sedikit bingung ketika ingin mentransfer file dari Android ke Mac kamu dan mendapati Android tidak langsung terdeteksi di...