Apple memberikan fitur yang bernama True Tone pada perangkat iPhone (mulai dari iPhone 8) dan iPad (mulai dari iPad Pro 9.5 inch). True Tone sendiri memungkinkan tampilan layar otomatis menyesuaikan tone warna dari tampilan layar sesuai dengan kondisi ruangan. Tentunya hal ini dapat membantu tampilan layar terus konsisten dan empuk di mata.
Artikel kali ini akan menunjukan kamu bagaimana cara mengaktifkan True Tone pada perangkat iPhone.
Baca juga tutorial iPhone lainnya:
- Cara Menggunakan Scroll Tersembunyi pada Keyboard Emoji di iPhone
- Cara Backup Foto di iPhone ke Google Photos
- Cara Scan Dokumen dengan Aplikasi Notes
- Cara Mute Percakapan pada Messages di iPhone
- Cara Mengganti Nama di iPhone
- Cara Mengaktifkan Mirror Selfie di iOS 14
- Cara Menggunakan Custom Back Tap di iOS 14
- Cara Mematikan Shake to Undo di iPhone/iPad/iPod Touch
- Cara Menampilkan Pengukuran Audio Level Secara Real-Time di iOS 14
- Cara Menghapus Beberapa Kontak Sekaligus dari iPhone
- Cara Mengambil Gambar dengan Format JPEG di iPhone
Mengaktifkan True Tone di iPhone
- Buka Settings.
- Ke bawah dan pilih opsi Display & Brightness.
- Tap (on) pada opsi True Tone.
Cara lain yang bisa kamu gunakan adalah melalui Control Center lalu tab tahan pada menu Brightness lalu tab pada opsi True Tone.
That’s it!