
Kamu pengguna Apple Watch Series 6 dan mengalami masalah blank screen? Jika iya, maka kamu tidak sendirian. Masalah ini memang terjadi pada banyak pengguna Apple Watch Series 6.
Apple akhirnya mengakui hal tersebut dan resmi mengumumkan program perbaikan gratis untuk masalah blank screen ini. Apple mengklaim bahwa hal ini bisa terjadi karena adanya kesalahan manufaktur.
Program dengan nama “Apple Watch Series 6 Service Program for Blank Screen Issue” hanya ini diberikan untuk perangkat Apple Watch Series 6 dengan ukuran 40mm saja.
Jika kamu mengalami masalah blank screen ini, kamu cukup membawanya ke Apple Store atau Apple Authorized Service Provider terdekat untuk bisa mendapatkan perbaikan gratis.
via Apple Support
⚡️ 3 JUTAAN! 7 Alasan Kenapa Beli OPPO A76 (Review)
SUBSCRIBE CHANNEL KEPOIN TEKNO
NB: Subscribe channel Kepoin Tekno agar tidak ketinggalan berbagai info menarik dan bermanfaat seputar teknologi, setiap hari.
Hai tweeps, silahkan mention jika punya mslh, pertanyaan, atau sekedar ingin ngobrol2 seputar iPhone, Mac, iPad, dsb. Kami siap membantu ^^
— MacPoin (@MacPoin_ID) August 19, 2016