Apple Pamerkan Dolby Vision Recording di iPhone 12

0
29
LiDAR Scanner di iPhone 12 Bisa Mengukur Tinggi Badan
Harga iPhone 12 Lebih Murah Berkat Verizon dan AT&T

iPhone 12 memang membawa segudang fitur baru yang belum pernah ada sebelumnya. Salah satu yang paling menarik untuk dinantikan adalah fitur Dolby Vision Recording.

Apple resmi merilis iklan baru untuk promosi iPhone 12 yang berhubungan dengan fitur rekam video dengan format Dolby Vision. Apple menunjukkan beragam kegiatan mereka video dengan iPhone 12 dan aksesoris tambahan untuk merekam video.

iPhone 12 mendukung perekaman video 4K HDR dengan standar dari Dolby Vision untuk merekam, memutar video, mengedit dan juga bagikan ke perangkat lain.

Tentu saja hal ini sangat menarik mengingat kualitas seperti itu akhirnya bisa dinikmati di sebuah smartphone, tanpa perlu menggunakan kamera profesional secara terpisah.

via Apple

  ⚡️ 3 JUTAAN! 7 Alasan Kenapa Beli OPPO A76 (Review)  

SUBSCRIBE CHANNEL KEPOIN TEKNO

NB: Subscribe channel Kepoin Tekno agar tidak ketinggalan berbagai info menarik dan bermanfaat seputar teknologi, setiap hari.